PROFIL


Kedudukan
Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Pataruman adalah kelembagaan penyuluhan pertanian, perikanan dan kelautan di tingkat kecamatan yang merupakan lembaga non struktural yang berada di bawah dan bertanggungjawab kepada Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kota Banjar.

Riwayat berdiri
Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Kecamatan Pataruman berdiri pada tahun 2007 setelah UPTD BPP Kecamatan Dinas Pertanian Kota Banjar


Lokasi
Kantor BPP Pataruman  beralamat di Jalan Rancakole Desa Mulyasari Kecamatan Pataruman Kota Banjar.

Keadaan Wilayah
Wilayah Binaan BPP Pataruman adalah wilayah administratif Kecamatan Pataruman yang mempunyai luas areal lahan sawah seluas 760 hektar dan luas areal lahan darat seluas 2200 hektar.

Fasilitas
Kantor BPP di lengkapi dengan 1 ruangan bersama penyuluh, dan ruang pertemuan.

Wilayah Binaan dan Penyuluh Pertanian

Wilayah Binaan terdiri dari 8 desa/kelurahan, yaitu :
1. Kelurahan Pataruman, dengan PPL : Eva Yulia, A.Md
2. Kelurahan Hegarsari, dengan PPL : Ella Nurmawati, SP
3. Desa Mulyasari, dengan PPL : Tisna Permana, A.Md
4. Desa Sinartanjung, dengan PPL : Teti Herawati
5. Desa Karyamukti, dengan PPL : Aip Rusdiana
6. Desa Batulawang, dengan PPL : Firman Fauzi
7. Desa Binangun, dengan PPL : Yusep Yustiana, SP
8. Desa Sukamukti, dengan PPL : Yusep Yustiana, SP

(admin)
 

2 komentar: